Pastikan Kondisi WBP Pulih. Lapstrinuka Berikan Pelayanan Kesehatan

    Pastikan Kondisi WBP Pulih. Lapstrinuka Berikan Pelayanan Kesehatan

    Cilacap - Kesehatan para Warga Binaan Pemasyarakatan menjadi prioritas utama Lembaga Pemasyarakatan Terbuka Kelas IIB Nusakambangan dengan melakukan berbagai upaya layanan kesehatan termasuk membagikan obat kepada para Warga Binaan Pemasyarakatan, Rabu (05/04/2023).

    Petugas Perawatan, Misbachul Munir menjelaskan bahwa berbagai jenis layanan kesehatan terhadap WBP kami tempuh dalam rangka deteksi dini kesehatan baik itu skrining, penyuluhan, upaya kebersihan lingkungan, pengobatan dan pengecekan Kesehatan, ” jelasnya.

    Misbachul Munir selaku petugas perawatan pada Lapas Terbuka Nusakambangan melaporkan bahwa pada hari ini, kami melakukan layanan berupa pembagian obat kepada WBP yang memerlukan obat untuk penyakit yang dideritanya.

    "Apabila ditemukan WBP dengan kondisi kurang sehat, kami arahkan ke poliklinik Lapas untuk kami lakukan pengecekan lebih lanjut sampai dengan dilakukan tindakan medis berupa pemberian obat-obatan dan Alhamdulillah pada hari ini tidak diketemukan narapidana/tahanan yang menunjukkan tanda-tanda sakit yang membahayakan, " tambahnya.

    Harun Halis Wonowijoyo

    Harun Halis Wonowijoyo

    Artikel Sebelumnya

    Pemenuhan Hak Asasi Manusia, Lapas Terbuka...

    Artikel Berikutnya

    Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Nusakambangan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Komjen. Pol. Boy Rafli Sebut Humas Polri Harus Terus Berinovasi
    24 Personel Satgas Penanggulangan Bencana Tiba di Davao Filipina
    Satnarkoba Polresta Cilacap Mengamankan Pelaku  Pengedar Narkoba
    Panglima TNI Tinjau Gelar Bekal Kaporlap dan Kapsatlap Satgas Opsdagri Tahun 2025

    Ikuti Kami