Kasubag TU Lapas Pasir Putih Kumpulkan Tim Humas Patih

    Kasubag TU Lapas Pasir Putih Kumpulkan Tim Humas Patih
    Kasubag TU Lapas Pasir Putih Kumpulkan Tim Humas Patih

    Nusakambangan - Plt Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Pasir Putih Nusakambangan, Agus Wijayanto beri pengarahan kepada Tim Humas Lapas Pasir Putih, Jumat(19/05). 

    "Untuk memberikan motivasi dan dukungan kepada Tim Humas Lapas Pasir Putih, Kami segenap keluarga besar Lapas Pasir Putih mensuport Tim Humas dalam kegiatan - kegiatan sehari - hari meliputi tupoksi dan pelaksanaan kegiatan di lapangan. Kepada seluruh anggota Humas Lapas Pasir Putih tetap semangat dalam melaksanakan tugas nya, "ungkap Agus Wijayanto. 

    Plt Kalapas Pasir Putih juga berharap agar Tim Humas Lapas Pasir Putih Kanwil Kemenkumham Jateng selalu kompak, solid dan semangat dalam menjalankan tugas - tugas nya.            /aj

    kemenkumhamjateng kemenkumhamri
    ANJAR WAHYU KUSUMA

    ANJAR WAHYU KUSUMA

    Artikel Sebelumnya

    Secara Berkala Lapsuska Lakukan Pemeliharaan...

    Artikel Berikutnya

    Seleksi Wawancara Penerimaan PPNPN Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Satnarkoba Polresta Cilacap Mengamankan Pelaku  Pengedar Narkoba
    Panglima TNI Tinjau Gelar Bekal Kaporlap dan Kapsatlap Satgas Opsdagri Tahun 2025
    Kapolri Dapat Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia
    Polresta Cilacap Kerahkan 171 Personil Untuk Pengamanan Debat Calon Bupati Dan Wakil Bupati Cilacap 

    Ikuti Kami